Yamusa Mengunjungi Pulau Kelapa
Alhamdulillah bantuan Yamusa kali ini telah sampai di pulau kelapa kepulauan seribu, dan di sana kami mengunjungi beberapa tempat untuk menyerahkan amanah bantuan ini. Sesampainya di sana kami langsung mencari para warga yang membutuhkan bantuan pangan ini, merekapun bergembira dan mengucapkan rasa syukur lalu mendoakan kami para team dan juga para dermawan agar selalu diberikan […]